Pengertian Buku Non Fiksi Beserta Jenis Jenisnya Lengkap

Pengertian Buku Non Fiksi Beserta Jenis Jenisnya Lengkap

Pengertian Buku Non Fiksi Beserta Jenis Jenisnya Lengkap – Kali ini kita akan membahas Pengertian tentang buku non fiksi, karangan nonfiksi adalah karangan yang di buat atas dasar fakta atau hal yang benar-benar terjadi dalam kehidupan sehari-hari. Non fiksi merupakan sebuah karangan yang di hasilkan dalam bentuk cerita nyata atau cerita kehidupan setiap hari yang di tuliskan menjadi sebuah cerita. Dengan kata lain non fiksi merupakan karya yang bersifat faktual atau peristiwa yang benar-benar terjadi.

Pengertian Buku Non Fiksi Beserta Jenis Jenisnya Lengkap
Pengertian Buku Non Fiksi Beserta Jenis Jenisnya Lengkap

Semua hal yang terkandung dalam buku non fiksi adalah nyata dalam kehidupan. Beda antara fiksi dan non fiksi terdapat pada imajiner atau tidak dan fakta atau tidak. Perbedaan tersebut tidak mempengaruhi gaya bahasa. Bahasa yang digunakan bersifat denotatif dan mengarah pada pengertian yang terbatas sehingga tidak berarti ganda.

Karangan Non fiksi sendiri di kelompokkan menjadi dua jenis, yakni:

1. Non fiksi murni
Non fiksi murni ialah buku yang berisi tentang pengembangan berdasarkan dari data-data yang otentik atau pasti. Berikut ini sedikit contoh-contoh dari non fiksi murni, yaitu: Skripsi, Karya ilmiah, laporan, makalah, tesis, desertasi, artikel, feature, dan lain-lain.

2. Non fiksi kreatif
Non fiksi kreatif merupakan berasal dari data otentik yang di dapatkan dan kemudian di kembangkan dengan berdasarkan imajinasi yang biasanya berbentuk puisi, frosa dan novel.

Sekian ulasan tentang pengertian buku non fiksi semoga dapat membantu dan menambah wawasan kita.

BACA JUGA :   Ciri Dan Jenis Jenis Novel Beserta Contohnya Lengkap

You May Also Like

About the Author: admin